Lirik Lagu NKB 91 – Mulia, Manis, Dan Lembut

 
Lirik Lagu NKB 91 – Mulia, Manis, Dan Lembut

1.  Mulia, manis, dan lembut raut muka Penebus,
pun tutur kataNya penuh anugerah kudus,
anugerah kudus.

2.  Besar kuasa Tuhanku, tiada bandingnya,
di sorga dan di bumi pun teguh wibawaNya;
teguh wibawaNya

3.  Tatkala aku terbenam seg’ra ditolongNya.
Dan ringan segenap beban sebab ditanggungNya;
sebab ditanggungNya.

4.  Semua harta hidupku dib’rikan olehNya;
kuasa maut telah lebur, ‘ku dis’lamatkanNya;
‘ku dis’lamatkanNya.

5.  Ke sorga, rumah yang terang, ‘ku dihantarNya,
‘ku lihat cahya yang cerlang, jiwaku bahagia;
jiwaku bahagia.

6.  Anug’rah kasih yang penuh dib’rikan padaku.
Ya Yesus, jiwa-ragaku kub’rikan padaMu;
kub’rikan padaMu.
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net

Lirik Lagu Rohani Populer Lainnya
Nikita – Pulihkan Neg’ri Kami
Sari Simorangkir – DarahMu Yesus

Lirik Lagu NKB 91 – Mulia, Manis, Dan Lembut

Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu rohani kristen terbaru dan terbaik
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂