Lyrics Credo Voice – Serahkan Segala Pergumulanmu

Β 
Serahkan Segala Pergumulanmu Lyrics – Credo Voice

Serahkan segala pergumulanmu
Bawalah semua persoalanmu
Tuhan tak akan meninggalkan dirimu sendiri
Dia akan selalu menyertaimu

Segelap apapun masa lalumu
Segelap apapun dosamu dulu
Asal kau berserah diri sepenuhnya kepada Tuhan
Dia akan mengampuni dosa-dosamu

Percayalah hanya kepada Yesus
Tak kan pernah Dia meninggalkanmu jalan sendiri
Engkau akan dibimbingNya jalanmu kan dibukakan
Asal kau setia

Percayalah hanya kepada Yesus
Hanya padaNyalah engkau serahkan kehidupanmu
Niscaya akan beroleh
Kehidupan kekal selamanya

Segelap apapun masa lalumu
Segelap apapun dosamu dulu
Asal kau berserah diri sepenuhnya kepada Tuhan
Dia akan mengampuni dosa-dosamu

Percayalah hanya kepada Yesus
Tak kan pernah Dia meninggalkanmu jalan sendiri
Engkau akan dibimbingNya jalanmu kan dibukakan
Asal kau setia

Percayalah hanya kepada Yesus
Hanya padaNyalah engkau serahkan kehidupanmu
Niscaya akan beroleh
Kehidupan kekal selamanya

Niscaya akan beroleh
Kehidupan kekal selamanya
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net

You can purchase their music thru 
Amazon Music  Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Katy Nichole - Take It To The Cross
Gaby Bettay - Tuhan Engkau Baik

Serahkan Segala Pergumulanmu – Terjemahan / Translation

Leave all your struggle
Bring all your problems
God will not leave yourself
He will always be with you

No matter how much your past
No matter how many your sins first
As long as you surrender completely to God
He will forgive your sins

Believe only to Jesus
He never left you alone
You will be guided by your path right
As long as you are loyal

Believe only to Jesus
Only Padalah you leave your life
Will surely get it
Eternal life forever

No matter how much your past
No matter how many your sins first
As long as you surrender completely to God
He will forgive your sins

Believe only to Jesus
He never left you alone
You will be guided by your path right
As long as you are loyal

Believe only to Jesus
Only Padalah you leave your life
Will surely get it
Eternal life forever

Will surely get it
Eternal life forever
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net

Lyrics Credo Voice – Serahkan Segala Pergumulanmu

Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.

We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music πŸ™‚

You can purchase their music thru 
Amazon Music  Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases