Lirik Lagu KJ 10 – Pujilah Tuhan, Sang Raja

 
Lirik Lagu KJ 10 – Pujilah Tuhan, Sang Raja

1.  Pujilah Tuhan, Sang Raja yang Mahamulia!
Segenap hati dan jiwaku, pujilah Dia!
Datang berkaum, brilah musikmu bergaung,
Angkatlah puji – pujian !

2.  Pujilah Tuhan; segala kuasa padaNya!
Sayap kasihNya yang aman mendukung AnakNya!
Tiada ter’pri yang kepadamu dib’ri;
Tidakkah itu kaurasa?

3.  Pujilah Tuhan yang bijak menggubah tubuhmu;
dalam kasihNya seluruh hidupmu tertuntun;
hatimu tahu: berulang kali engkau
oleh sayapNya terlindung.

4.  Pujilah Tuhan yang dapat dan mau melakukan
jauh melebihi doamu dan yang kau rindukan.
Ingat teguh: Ia berkuasa penuh!
KasihNya t’rus kautemukan.

5.  Pujilah Tuhan! Hai jiwaku, mari bernyanyi!
Semua mahluk bernafas, iringilah kami!
Puji terus Nama Yang Maha Kudus!
Padukan suaramu: Amin.
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net

Lirik Lagu Rohani Populer Lainnya
Nikita – Pulihkan Neg’ri Kami
Sari Simorangkir – DarahMu Yesus

Lirik Lagu KJ 10 – Pujilah Tuhan, Sang Raja

Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu rohani kristen terbaru dan terbaik
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂

https://www.youtube.com/watch?v=tn4iy21R-e0