Β
Gak Perlu Sempurna Lyrics β Jason Irwan
Gak perlu sempurna tuk disayang
Gak perlu harus tampil menawan
selama cinta itu sempurna
Dia kan menutupi segalanya
gak perlu harus berkata dusta
gak perlu harus berpura pura
selama cinta itu berharga
biarkan diri apa adanya
ha ha
Ha ha
Cinta tak akan berhenti bila hati
berkata tidak pada cinta yang lain
jujur lah di hati
Cinta tak akan berlari bila hati
setia menanti jangan pernah berhenti setiap sampai mati
Hu hu
Hu hu
gak perlu harus berkata dusta
gak perlu harus berpura pura
selama cinta itu berharga
biarkan diri apa adanya
Wo ha ha
Cinta tak akan berhenti bila hati
berkata tidak pada cinta yang lain
jujur lah di hati
Cinta tak akan berlari bila hati
setia menanti jangan pernah berhenti setiap sampai mati
Hu hu wo wo
Ye ye ye ye
Cinta tak akan berhenti bila hati
berkata tidak pada cinta yang lain
jujur lah di hati
Hu hu wo wo
Cinta tak akan berlari bila hati
setia menanti jangan pernah berhenti setiap sampai mati
Hu hu
Hu hu
Hu hu
Gak perlu sempurna tuk disayang
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net
Other Popular Songs:
Amanda Kinner - Completely Overwhelmed
Casting Crowns - American Dream
Lirik Lagu Jason Irwan β Gak Perlu Sempurna
Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu rohani kristen terbaru dan terbaik
We donβt provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music π