Lirik Lagu Yesus Tlah Satukan Kita

 
Lirik Lagu Yesus Tlah Satukan Kita

Verse

Pastilah Yesus akan senang
Bila kita memanggil namaNya
Kita berkumpul bersama penuh sukacita
Tuk menyambut kedatanganNya
Akan ada kuasa dariNya
Untuk semua saudara seiman
Yesus t’lah satukan kita di dalam kasihNya
Dan lambungkan kidung pujian

Chorus

Angkat tangan sepenuh hati
Sambut’lah Dia Raja surgawi
Tinggikan namaNya dan bersoraklah
Halleluya Allah yang kuasa
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net

Lagu Rohani Populer Lainnya
Jacqlien Celosse – Zaman Eliah
Franky Sihombing – Yesus Cinta Yang Murni

Lirik Lagu Yesus Tlah Satukan Kita

Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu rohani kristen terbaru dan terbaik
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂

https://www.youtube.com/watch?v=gilMOKSm65M