Lirik Lagu PKJ 56 – Lihatlah Pohon-Pohon
1. Lihatlah pohon-pohon dibukit dan lembah.
Tempat unggas dan burung berkicau gembira.
Aneka ragam ikan dilaut yang luas.
Semua ciptaan Tuhan dimanapun juga.
Reff:
Dan juga manusia ciptaan utama.
Tak satu terlupakan, semua dijagaNya.
Semuanya diberkati oleh Allah Bapa.
Anug’rah diberikan sesuai janjiNya.
2. Cahaya bulan, bintang dimalam yang sepi.
Diwaktu siang hari sang surya berseri.
Kemarau dan penghujan berganti bersemi.
S’luruh alam semesta Tuhan yang memberi.
Reff:
Dan juga manusia ciptaan utama.
Tak satu terlupakan, semua dijagaNya.
Semuanya diberkati oleh Allah Bapa.
Anug’rah diberikan sesuai janjiNya.
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net
Lirik Lagu Rohani Populer Lainnya Nikita – Pulihkan Neg’ri Kami Sari Simorangkir – DarahMu Yesus
Lirik Lagu PKJ 56 – Lihatlah Pohon-Pohon
Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu rohani kristen terbaru dan terbaik
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂