Lirik Lagu NKB 126 – Tuhan Memanggilmu

 
Lirik Lagu NKB 126 – Tuhan Memanggilmu

1.  Tuhan memanggilmu, hai dengarlah:
“Apa pun yang terbaik, ya b’rikanlah!”
Dan jangan ‘kau kejar hormat semu,
muliakan saja Yesus, Tuhanmu.
Reff:
Tiap karya diberkatiNya,
namun yang terbaik dimintaNya.
Walaupun tak besar talentamu,
b’ri yang terbaik kepada Tuhanmu.

2.  Sanjungan dunia jauhkanlah
dan jangan ‘kau dengar godaannya.
Layani Tuhanmu dalam jerih
dalam hidupmu yang t’lah ‘kau beri.
Reff:
Tiap karya diberkatiNya,
namun yang terbaik dimintaNya.
Walaupun tak besar talentamu,
b’ri yang terbaik kepada Tuhanmu.

3.  Hari terakhir pun makin dekat,
mantapkan langkahmu, jangan sesat.
Sungguhlah janjiNya, takkan lenyap,
bahwa mahkota milikmu tetap.
Reff:
Tiap karya diberkatiNya,
namun yang terbaik dimintaNya.
Walaupun tak besar talentamu,
b’ri yang terbaik kepada Tuhanmu.
Find more lyrics at lagurohani.jspinyin.net

Lirik Lagu Rohani Populer Lainnya
ow Great Thou Art – Hillsong UNITED
Bapa Yang Kekal – Gloria Trio

Lirik Lagu NKB 126 – Tuhan Memanggilmu

Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu rohani kristen terbaru dan terbaik
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂