Lirik Lagu Rancangan-Mu Indah – JPCC Worship Kids

 
Lirik Lagu Rancangan-Mu Indah – JPCC Worship Kids

‘Tak dapat kuselami karya-Mu
‘Tak dapat kuselami jalan-Mu
Yang kumau hati-Mu dalam hidupku
‘Tuk pimpin hidupku dan langkahku

Rancangan-Mu s’lalu indah, indah di hidupku
Semuanya s’lalu indah, indah dalam Tuhanku (Yesusku)

Kutahu, diriku kecil kini
Tetapi rancangan-Mu nyata dalamku
Kumau menggenapi semuanya
Kuingin menyenangkan hati-Mu Yesus

Lirik Lagu Rancangan-Mu Indah – JPCC Worship Kids