Lirik Lagu Intan Dan Permata – Immanuel Singers
Engkau cari intankah
guna tajuk Almasih
ingat dalam limbahan
ada intan yang permai
intan – intan dan permata
jiwa – jiwa Tuhanmu
biar cari lalu bawa
guna tajuk Sultanmu
jiwa yang telah sesat
dari Hu sebab lemah
ada panggil dan seru
bantuan dari sukarnya
bawalah kepadaNya
intan yang disucikan
dengan darah yang kudus
hingga suci cemerlang
Lirik Lagu Intan Dan Permata – Immanuel Singers