Lirik Engkau Setia – Sammy Mandik
Hidupku dalam tanganMu
tiada perlu kugentar
disaat ingin menyerah
berhenti berharap
janjiMu yang menghidupkan
memberiku kekuatan
kasihMu yang membuatku
terus berharap
kutahu Engkau setia
berjalan memegang tanganku
Kau Yesus menuntun tiap langkahku
tak pernah Kau meninggalkanku
apa yang Kau sediakan melebihi harapan
dan segala mimpi – mimpiku
anugerahMu berlimpah
sebab itu ku bersyukur Yesus
Related Popular Songs:
OIL Worship – Yesus Penebus
Anugerah Terbesar – JPCC Worship
Lirik Engkau Setia – Sammy Mandik