Lirik Jacqlien Celosse – Tuhan Kau Sungguh Baik

 
Lirik Lagu Tuhan Kau Sungguh Baik – Jacqlien Celosse

Tuhan Kau sungguh baik
Tuhan Kau sangat baik
Tak terukur kasihMu spanjang hidupku
Tuhan Kau sangat baik

Tuhan Kau sungguh baik
Tuhan Kau sangat baik
Tak terukur kasihMu spanjang hidupku
Tuhan Kau sangat baik

Tak terukur tak ternilai
KebaikanMu bagiku
Tak terhitung besar setiaMu
Di dalam hidupku

Tuhan Kau sungguh baik
Tuhan Kau sangat baik
Tak terukur kasihMu spanjang hidupku
Tuhan Kau sangat baik

Tak terukur tak ternilai
KebaikanMu bagiku
Tak terhitung besar setiaMu
Di dalam hidupku

Tak terukur tak ternilai
KebaikanMu bagiku
Tak terhitung besar setiaMu
Di dalam hidupku
Tak terukur tak ternilai
KebaikanMu bagiku
Tak terhitung besar setiaMu
Di dalam hidupku
Di dalam hidupku
Di dalam… hidupku

Lirik Lagu Tuhan Kau Sungguh Baik – Jacqlien Celosse

https://www.youtube.com/watch?v=-hqjuYsdwVc